Beternak Bebek Secara Intensif

Bebek adalah hewan penurut, bahkan mereka bisa baris lho… Bebek mudah di ternakkan dan dipelihara. Banyak sekali sumber daya yang bisa kita ambil dari bebek ini, ada telurnya, dagingnya bahkan kotorannya bisa di jadikan pupuk. Penggemar daging dan telur bebek sekarang semakin banyak, karena rasa dari dagingnya yang sangat lezat. Telurnya pun bisa dibikin telur asin yang tak kalah lezat dengan dagingnya. Kebutuhan akan ketersediaan daging dan telur bebek ini sangatlah tinggi, nah inilah kesempatan Anda karena bisnis ini masih sangat potensial untuk dijalankan.

Umumnya usaha peternakan bebek ditujukan untuk bebek petelur. Namun peluang bebek pedaging juga bisa diambil dari bebek jantan atau bebek betina yang sudah lewat masa produksinya. Selain itu bisa juga pebisnis mengambil bagian pembibitan ternak bebek sebagai fokus usaha.

Namun sebelum seorang peternak memulai usahanya, harus menyiapkan diri dengan pemahaman tentang perkandangan, bibit unggul, pakan ternak, pengelolaan dan pemasaran hasil. Misalnya bagaimana pemeliharaan anak bebek (5-8 minggu), pemeliharaan bebek Dara (umur 8-20 minggu ke atas) dan pemeliharaan bebek petelur (umur 20 minggu ke atas).

Masa produksi telur yang ideal adalah selama 1 tahun. Produksi telur rata-rata bebek lokal berkisar antara 200-300 butir per tahun dengan berat rata-rata 70 gram. Bahkan, bebek alabio memiliki produktivitas tinggi di atas 250 butir per tahun dengan masa produksi telur hingga 68 minggu.

Pemeliharaannya tidak membutuhkan waktu yang lama, dimana hasil sudah bisa dipetik dalam waktu 2-3 bulan. Hal tersebut disebabkan karena pertumbuhan dan perkembangan tubuhnya relatif lebih baik daripada bebek betina. Berat badan sampai saat dipotong tidak kurang dari 1,5 kg. Dengan memanfaatkan bebek jantan, dalam waktu yang relatif singkat sudah dapat dicapai berat yang lebih dibutuhkan. Pemotongan pada umur yang relatif muda, menghasilkan daging yang lebih empuk, lebih gurih dan nilai gizinya lebih tinggi.

  • Bebek Siap Telur = Rp 39.000,- S/d Rp 42.000,-
  • DOD Betina = Rp 3700,-
  • DOD Jantan = Rp 3200-
  • Bebek Potong 1,2 kg s/d 1,3 kg = Rp 19.500,-
  • Telur Tetas = Rp 1250,-
  • Telur Konsumsi = Rp. 900,-

Usaha peternakan itik di Indonesia  telah  lama dikenal masyarakat. Agar usaha ini dapat memberikan keuntungan yang optimal  bagi  pemiliknya maka perlu diperhatikan beberapa hal yang menyangkut Manajemen pemeliharaan ternak itik, antara lain :

1. Seleksi Bibit

Bibit itik di Indonesia dibagi dalam dua kelompok yaitu :

a. Itik Lokal

1). Itik Tegal (Tegal).

  • Ciri-ciri : warna bulu putih polos sampai cokelat hitam, warna paruh dan kaki kuning atau hitam.

2). Itik Mojosari (Mojosari Jawa Timur).

  • Ciri-ciri : warna bulu cokelat muda sampai cokelat tua, warna paruh hitam dan kaki berwarna hitam.

3). Itik Alabio (Amuntai Kalimantan Selatan).

  • Ciri-ciri : badan lebih besar dibandingkan dengan itik Tegal.

4). Itik Asahan dikembangkan di Tanjung Balai, Sumatera Utara.

b. Itik Persilangan

2. Pakan

a. Jenis Pakan : jagung, dedak padi, bungkil kedelai, bungkil kelapa, dll.

b. Pemberian Pakan :

  • Umur 1 – 2 minggu 60 gr/ekor/hari.
  • Umur 3 – 4 minggu 80 gr/ekor/hari.
  • Umur 5 – 9 minggu 100 gr/ekor/hari.
  • Umur 10 minggu 150-180gr/ekor/hari.

3. Perkandangan

a. Lokasi Kandang

  • Jauh dari keramaian.
  • Ada atau dekat dengan sumber air.
  • Tidak terlalu dekat dengan rumah.
  • Mudah dalam pengawasan.

b. Bahan kandang bisa terbuat dari kerangka kayu atau bambu, atap genteng dan lantainya pasir atau kapur.

c. Daya tampung untuk 100 ekor itik :

  • Umur 1 hari – 2 minggu 1 -2 m.
  • Umur 1 – 2 minggu 2 – 4 m.
  • Umur 2 – 4 minggu 4 – 6 m.
  • Umur 4 – 6 minggu 6 – 8 m.
  • Umur 6 – 8 minggu 8 – 10 m.

Itik dara sampai umur 6 bulan 5 – 10 ekor/m.

4. Tatalaksana Pemeliharaan

  • a. Secara ekstensif yaitu pemeliharaan yang berpindah-pindah.
  • b. Secara intensif  yaitu  secara terus-menerus dikandangkan seperti ayam ras.
  • c. Secara semi intensif yaitu dipelihara di kandang yanga ada halaman berpagar.

Perbandingan jantan dan betina (sex ratio) adalah 1 : 10 dan dipilih ternak itik yang berproduksi tinggi.

5. Kesehatan

a. Penyakit Berak Kapur.

Penyebab : Bakteri Salmonella Pullorum. Tanda-tanda : Berak putih, lengket seperti pasta.

Pencegahan: Kebersihan kandang, makanan, minuman, vaksinasi, dan itik yang sakit dipisahkan.

b. Penyakit Cacing.

Penyebab : Berbagai jenis cacing.

Tanda-tanda : Nafsu makan kurang, kadang-kadang mencret, bulu kusam, kurus, dan produksi telur menurun. Pencegahan: Kandang harus bersih, kering tidak lembab, makanan dan minuman harus bersih dan sanitasi kandang.

c. Lumpuh.

Penyebab : Kekurangan vitamin B.

Tanda-tanda : Kaki bengkak dibagian persendian, jalan pincang dan lumpuh, kelihatan ngantuk, kadang-kadang keluar air mata berlebihan.

Pencegahan : Pemberian sayuran / hijauan dalam bentuk segar setiap hari.

6. Pasca Panen

  • a. Telur itik dapat diolah menjadi telur asin, telur pindang, dll.
  • b. Bebek dapat diolah menjadi bebek panggang dll
  • c. Bulu dapat diolah menjadi kerajinan tangan
  • d. Tinja/kotoran itik dapat menjadi pupuk.

Sumber: http://peternakandody.blogspot.com/2008/05/peluang-beternak-itik.html

Dinas Peternakan Prop. Lampung

Sumber gambar : http://www.deptan.go.id/daerah_new/jambi/tanjung_timur/gambar/Peternakan/Bebek1.jpg

366 Komentar

  1. saya mau pesan bebek untuk resto,tolong kasih no mas untuk pesan kalau harga bebek yg 1.2 atau 1.3 berapa harganya

  2. saya mempunyai bebek pedaging hibrida yg saat ini siap jual umur 35hari. yg membutuhkan sy siap dalam jumlah besar

  3. saya sedang merintis pengadaan dod bebek. Saya perlu alat penetas… Mungkin ada info barang/ masukan cara penetasan

  4. Sayaa punya 160 ekor itik lokal, udh 1 bulan, sekarang harga itik potong berapa ya per ekor? Minta infonya,suwun

  5. Gampang gampang susah ternyata ya bisnis bebek..perlu lahan luas..modal yg tentuny tk sedikit donk…andai saja sy bisa mewujudkn impian ini…wuihhh..pkkny hslny dasyat x ya…

  6. Saya punya bebek pedaging siap jual tp saya bingung pemasaranya..tlong bgi teman2 berikan info pemasaran yg baik…terimakasih atas infonya,

  7. sngt pentg kalau iklannya disertai Foto ternaknya. semakin banyak tambah mantp.

    • Terimakasih atas respon yang disampaikan. Untuk pemasangan iklan dengan fitur foto, Bapak bisa memilih paket iklan advertorial atau iklan di majalah digital BisnisUKM. Informasi pemasangan iklan dapat menghubungi tim marketing kami melalui (0274) 3000-422 atau SMS 0852-9000-7054. Semoga bisa membantu dan salam sukses!

  8. saya ingin berternak itik petelur, tapi pilih jenis bebeknya apa yang bagus, dan saya butuh dod mojongsari sebanyak 200 ekor berapa harganya? dan ongkos kirim ke tangerang ? kalau harga bayah mojongsari ? plus ongkir balas ke emailku joel.hayat@yahoo.com trims

  9. ass, saya memelihara bebek sekitar 500 ekor, tapi minggu minggu ini ternak saya banyak yang mati mendadak bahkan per hari mencapai 11-20 ekor padahal sanitasi kandang cukup bagus, suda saya cobe semprot dengan NEO anticep, tapi masih seperti itu, kira-kira teman2 punya pengalaman kasih tau dong?

  10. dimanakah saya bisa mendapatkan vaksin flu burung clade 2.3.2 (flu itik) didaerah solo,,,085725040034

  11. saya mau mencoba beternak itik pedaging kira2 1000 ekor,kira2 berapa modal yang dihabiskan termasuk kandang sampai panen.
    -edi,kerinci-jambi

  12. saya ingin beternak bebek pedaging dimana tempat yang baik untuk membeli dod bebek hibrida apakah cv indra itu sudah terdaftar didinas peternakan dan memang menjual bibit dod bebek hibrida(takut itu modus penipuan)

    • pengalaman saya kalau bibit dod anbilnya dari cv. kuda hitam jatim, cuma masalahnya kita harus ambil minimal 10 box dan saya msh blm mampu.

  13. asslm.
    Mohon di pandu, sy tertarik dengan bisnis bebek potong, tp untuk memulai sy butuh survey / melihat langsung kepeternak2 yg ada, kira2 sy bisa diarahkan ke 1 lokasi tdk buat tempat survey dan menanyakan hal2 yg berhubungan dengan peternakan bebek ini ?, terimakasih wass

    • MBAK DI KALIDAWIR SEBELAH MANA .?AGAR SAYA BISA MENDAPATKAN DOC NYA .
      KEBETULAN SAYA ADA DI TULUNGAGUNG JUGA .
      TOLONG CARIKAN INFORMASI NYA ?
      NO HP / ALAMATNYA
      TRIMAKASIH . .
      DAN INI NO HP SAYA
      082141136772

  14. mau nanya cara mencegah atau mengatasi atau penyebab bebek memakan bulu teman nya, bebek usia dua bulan mas, trims..

    • itu karena bebek ya kurang mineral ,protenin .cba dari pakan ya di perbaiki sedikit .pakan yg megandung prtn yg tngi bukil,dedak padi tepung ikan ok

    • Itu dr pengalaman sy. Kurang pakan. Baik dr segi kualitas maupun kuantitasnya…pake katul halus, karak, + konsentrat. Ato karak bs diganti jagung giling

  15. Untuk daerah blitar tlong saya minta no hpnya untuk masalah urusan bebek’dan dmna saya mendapatkan bibitnya bebek pedaging’ ini no hp saya 082112122995

  16. Terima kasih anda telah memberikan kesempatan untuk berkomentar. Artikel anda sangat bagus. Semoga bermanfaat untuk semua

  17. assalamu’alaìkum,.
    mau tanya kalo pemeliharaan yg intensif apakah kebutuhan air adlibitum? trus apakah disediakan pula untk mandi sibebek? thank’s

  18. saya baru mau memulai bisnis ternak bebek pedaging/hibrida skala besar, saya tinggal di klaten, minta informasinya tempat beli bibitnya dmn? sama tempat pemasarannya dimana? mksh sblmnya atas infonya. hub.085642157084

  19. saya mempunyai kira-kira 31 bebek dengan 28 bebek betina dan 3 bebek jantan. Dulunya saya mempunyai 10 ekor bebek betina kadang-kadang bertelur 8 kadang 7. Tetapi justru setelah saya tembai bebeknya kok bebek yang dulu itu ndak mau bertelur lagi ya pak malahan sekarang produksi telurnya menurun. Kadang dalam sehari itu hanya bertelur 2 butir kadang 3 butir. Padahal pakannya itu sudah saya kasi sentrat plus mineral bebek. Yang ingin saya tanyakan apakah bebek saya masih bisa bertelur lagi atau tidak? Soalnya umur bebek saya itu berbeda pak. Dan obat apa yang bisa meningkatkan produksi telur bebek saya pak. Sekian terima kasih

    • kalo bebek tergantung dari umur nya bu.biasa nya kalo sudah kelewat dia tidak bisa produksi telur lagi.bukan dari masalah makanan atau vitamin nya bu.

    • Kalau menurut sepengetahuan saya,semakin kurangnya itik ibu yang bertelur disebabkan dicampurnya itik lama dgn yang baru.

  20. salam kenal & sejahtera
    saya berniat ternak bebek diwilayah lamongan.jatim, tapi saya belum tau tempat pengepul diwilayah jatim, mohon info dinomer hp 085347321836
    mator suwon.

  21. Saya perlu bebek afkir yang sudah tidak produktif /bertelur lagi (umur 7 bulan lebih), tanpa jeroan, ceker & bulu, dengan berat +/_ 1 kg/ekor setelah dibersihkan.
    Kebutuhan minimal 100 ekor/hari dikirim ke Jogja. Pembayaran tunai ditempat. Mohon diberikan penawaran harganya via SMS ke : 0813-2825-9264

  22. Di Kabupaten Kami sangan cocok untuk beternak Bebek,selain iklim dan cuacanya sangat stabil juga bahan pakan sangat mudah untk pemasaran sangat dekat dengan konsumen internasional, harapan ke depan kelompok tani beternak bebek di kelola oleh usaha tani sinar Rembulan

  23. ass, pak saya seorang pelajar yang ingin wirausaha,
    saya ingin nanya dengan modal 1juta , cukup gak buat usaha peternakan bebek…?
    saya juga bingung memasarkan nya….?
    rumah saya di tangerang selatan ciputat timur.
    deket lebak bulus dah.

  24. assalamualaikum pak saya ingin ternak bebek tapi saya ngg’ punya bibit dan bagaimana penjualannya bagaimana pak kalau kerja sama

  25. Pak saya peternak bebek daerah jombang saya mau minta tolong info untuk pengepul bebek potong di mana yaa….?ini no hp saya 081 9388 70070.terimakasih

    • kami siap membeli bebek pak mali umur nya bebek sdh berapa hari dan berat perekornya sdh lebih dr 1 klg atau kurang dr 1 klg alamat bpk di mana di jombang makasih

    • saya siap jadi pengepul bebek potong dengan berat perekor 1kg sudah bersih tanpa kepala, ceker dan jeroan harga perekor 42 ribu sudah dijakarta

  26. mau usaha bebek bro…alhamdulillah gw sdh menjalankan dlm 5 bln pertama 100 ekor bisa gw kembangkan lg sekarang 6 bln jumlah 250 ekor dgn 200 telur perharinx,msh lum butuh karyawan.pagi jam 06.00 sdh ambilin telur,kasih makan nx jam 07.00 dan 15.00,,,kerjanx enakn hasil nx 4jt perbulan (bersih loh) kalau kotornx 7 jt an (sama pakan).
    pengen sukses ko ditunda2…
    ini no hp gw kali kita bisa berbagi pengalaman ya ga bro 08121 92 999 25 dupan
    thx…salam sukses

    • Bos dupan met mlm n met kenal

      Aq baca artikel kamu bos, aq memang ada rencan unuk ke arah itu, tapi aq masih bingung mencari bebek yang sudah siap telur bos, bs d bantu kasih no telpon bibit bebek yg sudah siap telur ga bos, end mau tanya si bos lokasi ada dmn ya ya bos, aq ada d ngawi jawa timur bos, by robby

  27. ada no hp yg bisa di hubungi gak?
    saya mau tanya2 tentang bebek petelor, dan berencana mau pesan disini kalau cocok.
    mksh.
    ini no saya 081377933392

  28. woow, asyik juga beternak bebek, untuk bebek petelur jika diberi pakan nasi sisa catering plus konsentrat bebek apakah cukup dan produksi telur maksimal.

  29. saya nurrachman di bekasi.
    saya mau usahan bebek dan ayam kampung. saya mau cari teman patner untuk usaha bebek ini. modal bagi 2, tempat saya ada. atau ada yg punya ide bisnis lain saya mau join.
    kerjasama bareng. contact 085781452067

  30. saya pternak mikro nih dri sudut purbalingga,tlng dong cariin pemasok itik yg siap produksi,yg kiranya ngga jauh dr tmpt saya,mksih.

  31. Ia nih, aku juga pengen ternak bebek pedagng, tapi aku bingung dimana pasarnya…….
    Tolong donk, Bagi teman-teman yang tau apakah ada cara pengolahan lain untuk dijadikan makanan ringan…………

  32. > Saya pensiunan ingin berternak itik betina utk diambil telurnya. Belakang rumah ibu saya ada pekarangan +/- 250 m2, didaerah Tangerang. Berapa banyak itik yg dpt diternak ? Dimana utk mendptkan bibit unggul itik tsb ?

  33. Penjelasanya oke juga tu. Saya juga kepengin ternak bebek kira-kira modal pertama berapa ya. Mengenai keuntunganya lebih besar pelihara ayam ato bebek ya.

  34. Salam kenal,,,,,,
    sy sdh memulai ternak itik,,,,,, tapi sy bingung,,,,,,, apkah itik dpt di beri pakan usus ayam,,,,, keong,,,,, ???????

  35. saya bernia untuk mencoba ternak bebek, kalau mencari bebek asahan dimana ya? karna lokasi ternak dan modal saya termasuk kecil
    mungkin ada yang bisa bantu saya?

  36. kalau ingin membutuhkan bebek bayah siap telur hubungi saya 085725331119 alamat;bletengan cepokosawit sawit boyolali jawatengah

  37. saya sdh berternak bebek 20hari dengan banyaknya 53ekor ,saya mau ternak 1000 ekor bagaimana saya bisa mendapatkan dana pinjaman itu ?sementara lokasi masih mengijinkan,dansaya tinggal dikota tanjung balai.dan ada satu lagi saya mau tanya,apa ada dana pinjaman dari pemerintah ? dan bagaimana cara mengajukan permintaan saya ini?

  38. saya menyediakan DOD bebek ,,;
    1.bebek kalung/magelang
    2.bebek packing

    dan juga umur 2bulan harga mengikuti pasar dan kami juga sedia ayam arab

  39. apkh bebek lokal yg biasa dgmblkn, ll di urus secara intensip. mngkin bs lng brtlur atw tdk? klo tdk brp lm wktu yg dbthkn untk pnglihan cara pemeliharaan dari sstm di gmblkn ke sstm itensip shngga mnghslkn telur. dan jenisransuman yg bgs apa sj? tks

  40. menurut saya, penjelasan diatas masih susah dipraktekkan di lapangan, kalu ada vidionya mungkin lebih mudah dipahami, khusunya masalah takaran makanannya….

  41. salam bebek selalu..

    bagi agan agan yg mengetahui lokasi yg menyediakan DOD itik tolong kabari saya.
    saya sangat berminat dgn usaha bebek, saya membutuhkan 500 ekor dipemesanan yg pertma.

  42. pakannya kalau dengan ampas kedelai apakah bisa and perlu nggk dicampur dengan yang lain ,jika perlu apa yang bisa di gu nakan untuk mencampurnya?

    • Pakan bebek apa aja boleh asal bebeknya suka dan tdk menimbulkan penyakit.tp yg perlu diperhatikan adalah nutrisi pakan itu harus seimbang antara protein,kalori.vit dllnya juga harus sesuai dg kebutuhan bebek agar produksinya optimal..bebek yg sudah produksi kira kebutuhan proteinnya 18% dan 2600kkal

  43. salam kenal
    saya berniat untuk mencoba ternak bebek, kalau mencari bebek peking pejantan dimana ya? karena modal dan tanah yang akan saya buat ternak bebek ini termasuk kecil. jadi saya mungkin hanya membutuhkan beberapa ekor pejantan bebek peking.
    mungkin ada yang bisa bantu?
    thx

  44. salam kenal dr sy pak ,minta informasi kalu sy mau ternak bebek pedaging untuk beli bibit di mana sy tinggal d cimahi bandung jawa barat,terimakasih

  45. salam kenal dari saya pak mohon ijin pak kalau mau ternak bebek daging dimana sy bisa mendapatkan bibit yg bagus dan berapa harganya per ekor sy tinggal d cimahi bandung jawa barat.terimakasih hormat saya

  46. awalnya th 2010 saya plihara 100 bebek mojosari petelur dan 15 pejantan, entok lokal 100 betina 10 jantan ayam kampung 100 betina jantan bangkok 10 sekarang pliharaan saya berkembang tetapi saya terkendala di pemasarannya
    mohon info cara pemasaran yang baik gmn, dan d mana?
    langsung end user (warung,restoran) ato distribusi (pengepul, pedagang kliling) saya pernah coba di warung -warung sistempembayarannya agak susah kalo di pedagang keliling di beli dengan harga jauh di bawah pasar

    trimakasih
    rujakcingur007@gmail.com

  47. mohon bantuan untuk menyabungkan dg BANK kami ingin beternak bebek tapi tidak punya modal, pengalaman dalam peternak saya sudah dari kecil ditambah dg sekolah di jurusan pertanian yg didalamya termasuk peternakan di peajari. Toooolooong saya.

  48. saya ingin buka usaha ternk bebek aja gituya minta pendapatnya dong kasi solusi di dlm dunia ternak

  49. saya pengen usaha ternak bebek, tapi saya kurang menguasai di bidang ternak, bagaimana ya? pa saya bisa?

  50. pak.Doni alamtnya sampeyan yang di surabaya dimana klo boleh tahu,saya mau belajar langsung jika boleh pak!!!!!!!

  51. pak….saya pengen banget ternak bebek pedaging..tp terbentur modal..pa da bantuan bibit/dana?
    soal nya cari kerja kesana kemari ga dapat….
    minta bantuan nya gimana cara nya

  52. salam kenal
    rumah saya d mojokerto jatim,kisaran harga DOD bebek jantan dr mojosari berapa bos?
    di mna tempat pemasaran bebek potong ,bos?
    trmah ksih……

  53. Minta informasi memperoleh DOD itik dan Itik Dara di daerah Lampung, Alamat/HP yg bs dihubungi. Thx.

  54. mohon bantuan dan bimbingannya aku mau coba ternak juga.aku dulu tinggal di dlanggu sekarang tinggal di tuban.kalau boleh tahu berapa ya harga bibit bebek peking per ekor?

  55. saya pengusaha bebek telor selama 5 th tapi kemaren bangkrut gara gara kena banjir selama burbulan bulan dan prodoksi menurun drastis dan dulu saya pake makan basah makanan campur air tapi sekarang katanya ada makanan kering thu gimana campuranya ya mas bro

  56. usaha bebek memeng menjanjikan! yang saya ingin tanyakan adlh soal pemesaran,bagaimana cara mencari pasar lokal kalo bisa sempe pasar manca negara. makasih

    • pemasaran bebek sampai saat ini belum menjadi masalah yang berarti, karena untuk kebutuhan dalam negri saja masih memenuhi sekitar 30%, jadi masih banyak peluang bagi peternak bebek.

  57. thanks infonya.. saya ingin terjun usaha bebek, tapi lebih bagus usaha bebek goreng/bakar atau peternak bebek? lebih menjanjikan yangmana?

    • Sebaiknya pelihara bebek petelur setelah bebek habis (masa siklus 1 tahun) bebeknya dijual untuk dijadikan bebe goreng dan jual dendiri anda dapat 2x keuntungan, semat mencoba.

  58. pemberian pakan untuk bebek petelur bagus dengan campuran kosentrat apa dengan ikan basah ???

  59. Kalo mau beli bebek yang masih kecil yang murah itu dimana ya? daerah Jakarta.
    Harga per-ekornya kira kira berapa?
    makasih

  60. q pengen ternak bebek potong”tpi q gk thu dmna cri bibitny”kasih thu tempatnya dong terutama di wilayah jombang”(mojokerto) jatim””trimsh..!!

  61. saya mau tanya…kotoran bebek kan bau sekali, bahkan sampai saya di complain sama tetangga2. apa ada vaksin yg bisa mengurangi atau bahkan menghilangkan bau tersebut…..sebelumnya trimakasih.

  62. apakah cara pemeliharaan nya bebek itu sama dengan ayam ras?
    apakah memelihara bebek di bawah kandang ayam ras itu baik?

  63. saya seorang peternak bebek, saya pingin mengembangkan usaha tersebut biar lebih besar, tpi saya masih bingung untuk mendapatkan modal usaha yang sekiranya bisa menambah modal usaha yang saya butuhkan.

  64. Saya mau tanya. Nie,knpa bebeknya makan oga2an padahal sdh kta kasih pakan yg baik.apa cuaca jd paktor juga ya

    • saya mau tanya ..??
      bagai mana membedakan itik betina dengan yang jantan..
      sewaktu masih umur seminggu..??
      trima kasih..

    • gimana caranya mendapatkan DOD betina&bebek siap telur, apakah ada ketentuan khusus.misalnya DOD betina minimalnya berapa? dan bebek siap telur berapa?

  65. untuk meningkatkan profit banyak inovasi yg hrs dilakukan salah satunya adalah mencari pakan alternatif.untuk bebek daging pakan alternatif apa yg baik kandungan gizinya,murah dan mudah didapat?????

  66. pak supriono:bisa bergabgi info cara2 beternak bebek gak ? saya baru mau mulai ni soalnya tpi,gak pnya dasar ilmu peternakan,cuman karna hoby .

    • empan yg paling baik buat pertumbuhan bebek potong adalah pur B12 pelet pakan ikan & nasi kering.. Perbadingan; pur 1 rantang pelet 1 rantang nasi kering 3 rantang…

  67. Saya ingin dan akan memulai jaringan ‘penetasan,pembesaran dan waralaba masakan Bebek Peking’….
    Jika ada yg berminat bekerjasama. 082119271717

    • Pak apakah masih berjalan usahanya. jika masih boleh saya gabung untuk usaha tersebut .

      ini no hp saya 0816 78 3219 / 71103888

  68. sy ptrnak bebek petelur di daerah kebumen,.
    Bgi anda yg mw krja sma / b’tukar info mngenai ptrnkn bebek, silahkan hub. No. Ni,.
    087837747477

  69. sya tinggal di bandar lampung ingin menambah jumlah ternak bebek saya, mhon kirim informasi saya untuk pemesanan DOD,….

    • mas setyawan, alamat bandar lampung dimana? saya tinggal di Way Jepara Lampung Timur, dan saat ini saya juga beternak bebek, dan menyediakan DOD hasil dari penetasan sendiri, jenis bebek yang saya ternak adalah bebek khaki campbell.

  70. saya tertarik banget pelihara bebek tapi di tempatku kalo musim kmarau produksi banyak yang turun. selain panas air juga susah di dapat

  71. modal awal tuk mencoba ternak bebekkisaran berapa y pak.dan lahannya apakah harus jauh dari pemukiman penduduk.trims

  72. Saya sangat tertarik dengan bebek petelur…saya ingin minta info beli bibit bebeknya dimana? saya tinggal di pekanbaru-riau.Mohon info,bibit yg tersedia disini yang cangkang telurnya berwarna putih,disini kurang laku telur yg berwarna putih.tq

  73. Saya baru mau mulai ternak bebek petelur di daerah cimande bogor jabar, kandang seudah jadi tapi saya belum tau beli bebeknya dari mana ? mohon infonya tempat pembelian bebek siap telut yg dekat dengan lokasi saya. trim’s

  74. Salam Sukses…..!!!

    Saya lagi merencanakan untuk beternak bebek petelur di daerah Sumedang, untuk menunjang pendapatan keluarga. Saya masih awam soal ini, adakah yang bisa memberikan petunjuk atau hal lain yang menunjang persiapan beternak bebek (kemana saya bisa mendapatkan bibit unggul, lalu alternatif pakan yang murah tetapi tidak mengurangi NUTRISI yang dibutuhkan bebek, dan lain-lain….. hubungi saya di 081321281123, terimakasih ….!!!

    Sejahtera untuk semua, khusus bagi orang yang mau berbagi Ilmunya, amin…..!!

    ASEP AHMAD S

  75. Untuk informasi awal bagi yang mau mencoba beternak bebek cukup membantu. Tapi dilapangan tetap faktor sabar, tekun dan ulet menjadi penentu sukses tidaknya bagi siapa saja yang ingin beternak bebek

  76. adminnn…
    untuk di daerah pegunungan dengan cuaca yang dingin bebek jenis apakah yang cocok di budidayakan?

  77. Salam Perkenalan….
    saya ingin membuka usaha peternakan bebek petelur di kabupaten sambas kalimantan barat…tapi masalah modal yang jadi kendalanya…kalo misalnya saya ingin berternak 250 – 300 ekor (pertama) berapa ya kira2 alokasi dananya….mohon acuannya dong, atau sedikit gambaran berapa jumlah uang yg saya perlukan untuk memulai usaha ini…dari awal persiapan sampai panen….makasih sebelumnya….

  78. saya ingin membuka peternakan bebek kecil2 utk murid kejar pkt C di tempat kami. tlg dong bantu saya perkiraan biaya utk 100-200 ekor. termasuk biaya pakan perhari/ekor. juga dengan keuntungan yg bisa kami peroleh.krn saat ini kami sdh mempunyai usaha produksi telur asin kecil, namun selama ini kami hrs ‘gerilya’ utk mencari2 telur bebek, krn hrs berebut dg pengusaha2 lain yg lbh punya modal. kami ingin membuka peternakan bebek dg harapan dpt memasok telur bg usaha telur asin kami. atas jawabannya kami ucapkan terima kasih…..tlg via e-mail

  79. Salam sukses,
    saya ingin mencoba membuka usaha ternak bebek di daerah citayam depok.
    Oleh karena mohon petunjuk : buku-buku apa yang baik untuk dibaca dan dibuat pengetahuan atau referensi
    Untuk belajar mengurusi, merawat, menjaga dan memasarkan bebek tsb.

    Atau ada rekan-rekan yang bisa memberikan pengetahuannya ke saya.

    Salam hormat,
    Yanuar (y_emilius@yahoo.com)

  80. bro. lbh untung mana ternak bebek pedagaging atau pertelur, jika bebek petelur 300 ekor kira kira perlu luas kandang brapa?dan modal brapa ya? trus biasanya kalau kita beli bebek petelur kan tdk langsung bertelur nah kita harus tunggu brapa lama lagi? baru bebek yang kita beli mulai bertelur,

  81. Saya Soleh di cikalong Bandung,Saya berminat untuk beternak Bebek, yang jadi pertanyaan, berapa suhu yang di butuhan apabila ingin menetaskan Telur Bebek, tanpa dierami Induk nya?

  82. EMANGNYA BERAPA SICH KEUNTUNGANNYA BERTERNAK BEBEK TU, LEBIH MAHAL MANA BEBEK DENGAN MENTHOK.
    …………….GBU…………………..

  83. harga Bebek potong skrg Berapa Mas,saya mw tw harganya/ekor n kl dikirim jd berapa harganya lokasi di bandung Timur,…?? kl cocok sy mnta dikirim se hari 250 ekor.

  84. bagimana prospek untuk betrnak bebek petelur berapa modal yang harus disiapkan, untuk bebek 300 ekor dan bisa menghasilakan berapa butir telur tiap harinya, setelah biaya pakan habis berapa perhari

  85. saya berencana ternak bebek telur siap telur,kira2 per ekor hrgnya brapa,dan bs beli dmana kalo didaerah Pati Jateng,mohon informasinya bisa dikrm ke anima_wiedoeri@yahoo.com
    Thx

  86. saya ingin cari telor bebek nich…
    mohon info peternak bebek di sekitar cilebut,bogor.

    please contact me at 085284560809
    atau send e mail to : zahra_manequin@yahoo.com

  87. Salam Sejahtera,
    Saya berencana ingin berternak bebek, tp saya belum tau bgmn cara memulaina,kalkulasi modal yg dibutuhkn, bibit bebek yg baik bgmn, mencari bibitna dimana, pakan, kandang n semuana tentang ternak bebek.
    mohon dibantu cara yg terbaik untuk memulai ternak bebek.
    saya tinggal di bali.

    mohon petunjuknya, kirim ke email sy : karank_buncink69@yahoo.com

  88. Assalamualaikum…… kalo pemula minat beternak modal nya berapa yah? dan lahan yg dipergunakan luas berapa.Mohon info nya terima kasih

  89. mohon diberi informasi ttg ternak bebek potong dan lele saya berada di daerah jombang jawa timur ,ingin usaha bebekpotong dan lele .tolong hubungi saya tdk mempunyai pengetahuan sama sekali tentang ternak bebek potong dan lele

  90. sy mempunyai lahan di kawasan banten.rencana nya akan di bkn pertenakan bebek.lokasi nya dekat pinggir pantai skitar 100m dr pinggir pantai disana ada kolam air tawar nya.sy mau tanya apakah bagus di bikin peternakan? tolong kasih masukan. trims

  91. tolong saya dong saya pengin usaha bebek mohon alamat penyedia dod daerah banjar -ciammis atau tasik mohon balas secepatya ya terimakasih yak.

  92. mohon bantuan informasi dimana tempat ternak bebek potong yang paling dekat dengan tempat tinggal kami yaitu di Depok , untuk usaha bebek potong.
    Terimakasih sebelumnya

    Arnold
    Hub. 081270228227

  93. mohon penjelasan/cara tehnik ternak bebek pedaging,ditempat saya tinggal banyak penjual bebek olahan tp tdk ada peterna bebek mohon bantuan

  94. mohon bantuan untuk formula pakan itik pedaging
    ke ardian_cahya89@yahoo.co.id
    soalnya sudah 2 bulan perkembangan belum begitu terlihat.
    trims

  95. saya ingin beternak bebek pedaging..wilayah jogja selatan kondisi lokasi sejuk dan jauh dari keramaian..karna tidak ad modal saya membutuhkan infestor yang bisa di ajak kerja sama…saya sudah siapkan kandang..hubungi 0817464223

  96. Saya ingin mencari/membeli bebek untuk dikonsumsi dagingnya,mohon info teman-teman..

    dapat menhubungi saya di no; 085652014427 atau di email; hero_wj@yahoo.com
    sebagai informasi, saya tinggal di samarinda/kaltim,utk itu perlu bebek/itik hidup dengan pengiriman ke daerah tsb..trims

  97. Sudah lama saya berminat beternak bebek, mohon diberikan info permodalan, teknik pemeliharaan, pembelian bibit unggul, dan pemasarannya. Sebagai informasi saya mempunyai lahan 800 meter2 di Jatiwaringin Jakarta Timur.

  98. saya dalam pencabutan bulu bebek mengalami kesulitan,(kurang bersih) bulu rambut dan buluh yang didalam kulit blm bs dbersikan mhn saran dan petunjuknya.. tlng kirim jawaban ke. (yantorudi17@yahoo.co.id)

  99. saya tertarik untuk beternsk bebek. dimana saya bisa dapatkan telur untuk ditetaskan untuk di daerah Tanjungpinang Provinsi Kepulauan Riau. Mohon Infonya.

    Email saya : pur_renval@yahoo.co.id

  100. Sudah lama saya berminat beternak bebek, mohon diberikan info permodalan, teknik pemeliharaan, pembelian bibit unggul, dan pemasarannya.lokasi sy di daerah cikarang-bekasi.
    telp 021-99376711

  101. lebih baik mana kalau memulai bisnis bebek ini?
    dari telur atau beli bibit langsung,,,tolong kasih saran ya?

  102. bebek punya saya adalah bebek pedaging. bulunya pada rontok dan kulit badannya terlihat berwarna merah. kenapa dengan bebek saya?apakah terkena penyakit atau sehat-sehat saja?

  103. Mohon info, ada yang bisa support bebek afkir ke Bali?
    Jika ada,mohon hub saya di hbi_ud@yahoo(dot)com.
    terima kasih

  104. Saya pingin mencoba pembesaran bebek potong,karena ada permintaan yang cukup besar per hari.
    dimana alamat untuk mencari itiknya?
    bagaimana cara membesarkannya?
    Mohon di bantu informasinya.
    email saya:budi_megah@yahoo.com Hp.08122919877
    Matur suwun

  105. Sudah lama saya berminat beternak bebek, mohon diberikan info serta rincian permodalan, teknik pemeliharaan, pembelian bibit unggul, dan pemasarannya..
    email saya :www.aguskurniawan8019@gmail.com HP:085655705518

  106. saya minta bantuan teman2 untuk info pemelihaan , pembibitan serta pemasangan telur bebek untuk daerah Pekanbaru dan sekitarnya..mohon bantuan info dengan menghubungi saya di No.Hp 085265484933

  107. sy dari menggala, tulang bawang, LAMPUNG
    sy ingin berternak bebek sekarang saya sudah bikin kandang bebek coba2 sambil belajar memahami bebek…? apa ada yang mau beli bebek potong dan berapa harga jual nya dimana tempat penampung bebek potong… mohon bantuan nya…tlong hub ke no. 081930169390

  108. tlg info penyedia dod atau mesin tetas di daerah Samarinda, saya sangat berminat pelihara itik mas tapi belum dpt info lengkap. tks

  109. sy tinggal di samarinda kaltim ingin beternak itik (bebek) alabio, mohon informasi dimana mencari bibit itik
    HP 081545102727

  110. Saya di Jakarta, berniat di supply utk bebek potong, dan utk tahap awal di bawah 100 ekor/ hari, mohon kirim surat penawarannya secara details ke emai saya indoglobiz@yahoo.com
    Terima Kasih

  111. sya dimenggala kabupaten tulang bawang. B.lampung
    sy rencana bkin ternak bebek / itik. sekarng sy lagi buat kandang itik… msalah tempat saya dataran nya agak miring apa biasa itik berkembang dengan baik

  112. sy di tangerang klw pemasaran telur yg bisa nampung banyak telur d mana yah,mohon di konfirmasi……tanks

  113. saya mau beternak bebek pedaging Jenis hibrida adakah temen2 yang mau membantu memberikan cara budidaya itik tsb secara intensif.mulai dari pemilihan DOD yg baik, pemeliharaan dan kemana penjualan produknya ? Thx
    e-mail : hadinosaurus@yahoo.com
    Phone : 08122881479

  114. Saya di cikarang , saya kesulitan telur untuk di tetaskan gimana saya harus bisa dapt telur tersebut ya. terima kasih

  115. waktu lebaran kmrn nda taunya dirumah pelihara bebek semuanya ada 9ekor. dan waktu itu tiap hari bisa bertelor semua. sy jadi kepikiran gmn kalau bisa pelihara 100, 200 atau 500 ekor yah?

  116. saya ingin beternak bebek petelur,tp sampai sekarang belum tau di mana lokasi penjualan bibit bebek siap telur yg terdekat ke daerah saya,[cianjur]tolong kalau ada yg tau hubungi saya lewat abete67@yahoo.co.id terimakasih

  117. saya ingin bertenak bebek alabino, dsn sedang mencari bibinya sekitar 500 ekor bebek umur 3-6 minggu dan 100 ekor umur 100hari.jika ada yg punya solusi hub saya Pramoedya 02191077455 lpkasi saya di bekasi_pondok gede

  118. saya minta bantuan dari teman teman kebetulan saya baru mau mulai usaha penetasan telur bebek, saya minta informasi dimana saya bisa dapatkan telur untuk di tetaskan untuk daerah banjar – ciamis jawa barat dan sekitarnya kl ada huh saya di no Hp 085759961936

  119. Saya tinggal di Kota Pekanbaru
    Kalau mau cari bebek yang sudah siap bertelur atau baru berumur 5-6 bulan, dimana?
    HUB:085761668846

  120. saya punya rencana membuat usaha ternak bebek..mohon diberikan info cara beternak yang baik.
    hub:085731514842

  121. JIKA ADA YG MAU KERJASAMA DENGAN KAMI DALAM PERIHAL MEN SUPLIER BEBEK POTONG PEDAGING 1.3-1.4KG DAN BEBEK APKIR. KAMI SELAKU DR BM.BEBEK MANDIRI MEMBUKA PINTU..
    HUB:081399270099

  122. Sudah lama saya berminat beternak bebek, mohon diberikan info serta rincian permodalan, teknik pemeliharaan, pembelian bibit unggul, dan pemasarannya..
    email saya “mz_bezar89@yahoo.co.id”

  123. nice info… jika ada yang membutuhkan daging bebek frozen/karkas dan DOD bebek jenis kalung/merah. silahkan kunjungi blog kami, bebekpotong.com

  124. saya tertarik dengan ternak bebek alabio ,dimana saya bisa dapatkan bibit siap telor ini ? lokasi saya di Daleman Sukoharjo ,air sangat banyak lahan ada ,tapi saya butuh modal tambahan untuk ternak bebek ini, mau saya minimal 500 ekor petelor dulu ,bagaimana solusinya trima kasih

  125. aku dulu sempet berternak bebek tp kendala dipakan yang susah di dapat. manokwari susah ketersedian katul, untuk pakan jd sepeti sentrat jg tidak ada.klo pke pkan tmbhan seperti keong tenaga saya yang ga kuat biz 60 ekor klo harus cari keong tiap hari bisa gempor. ada solusi

  126. mohon info permodalan ternak bebek alabio,karena saya sangat tertarik dengan ternak ini.tempat tersebia untuk percobaan bisa memuat 150 ekor .081318232322 terima kasih.

  127. sy sdh lama ngin berternak itik petelor yg sistem perkandangan. tlg bs memberi saran bagaimana cara yg terbaiknya

  128. Sudah lama saya berminat beternak bebek, mohon diberikan info permodalan, teknik pemeliharaan, pembelian bibit unggul, dan pemasarannya. Sebagai informasi saya mempunyai lahan di Kab Garut Jawa Barat

  129. Saya ada di bali,dimana saya dapat menjual hasil panenya nanti?
    Untuk jawabannya saya ucapkan banyak terima kasih.

  130. dijual tepung udang/kepiting murni (tanpa campuran) prot. 40-45% & KEBI (kerak beras) halus seperti tepung terigu cocok untuk pakan ternak, stock banyak rutin terjamin, skala kecil & besar hub. 022-92213537. harga murah, tks.

  131. Saat ini kami mulai utk beternak itik petelur, ada sekitar 300 ekor, rencana bila nanti berhasil kami akan tambah lg. Utk kami mohon info pemasaran telur d kalsel d mana? Kami tinggal d kab.kotabaru. Dan juga bagaimana cara agar bisa pemasarannya sampai keluar daerah. Tolong infonya.
    Terima kasih

  132. Jika temen-temen ada yang dapat mensuply bibit itik dalam jumlah 2200 ekor dilengkapi dengan surat rekomendasi mutu bibit tersebut dari instansi terkait sebelum tgl 04 Juli 2010, dapat menghubungi saya di no. hp 0852 4678 2423, tks

  133. Sudah lama saya berminat beternak bebek, mohon diberikan info permodalan, teknik pemeliharaan, pembelian bibit unggul, dan pemasarannya. Sebagai informasi saya mempunyai lahan di Kab Tapanuli Tengah Sumatera Utara. No. HP 08121073602…
    Terima Kasih

  134. saya butuh info pemeliharan bebek pejantan secara detail mengenai konsumsi pakan.no hp 081330527749 atau 03171560752

  135. saya berminat berternak bebek, mohon dapat informasi mengenai pembelian bibit unggul, berbagai vaksin dan bagaimana pemasarannya.tk. no hp saya. 022 76671058 atau 085722680259.

  136. tolong saya minta di bantu untuk pemasaran bebek diantaranya:
    1. bebk pedaging
    2. telur bebek
    3. bebek afkir………

    trms edi
    081220587112

  137. saya butuh telor bebek buat di asinkan ,harganya berapa sampai
    cikarang dan minimal order berapa tapi yg besar-besar,.

  138. saya tertarik untuk usaha bebek, tapi kalo bisa untuk daerah sekitar jabodetabek. kalo ada peluang tlg share ke saya melalui phone : 08179436580 or mail :kurniawansutami@yahoo.com

  139. asslm admin.,
    Sy s’org pljr yg bru lulus kmarin (2009-2010), slain ingn mlanjutkn skolh, sya jga ingn mmbuka bsnis (agr bsa mndri n gx trgntung ma ortu trus)!,
    Dan akhr2 ini sy mlai trtarik dngn pternakn bebek.!!
    Mka dri itu, maukah mas/pak admin share infrmasi yg lbh dtail tntang bgaimana cra kita mlai bsnis trsebut kpd sya.,
    Sblumnya sya ucapkn Trima ksih…

  140. utk bebek siap telur..utk tahap awal saya ingin coba 100 ekor dulu. bila ada yg punya stok tlg donghubungi di nomer 0818-0608-3009. ditunggu yah..!

  141. saya maryadi. baru mao coba belajar ternak bebek. saya punya tempat yg cukup luas di daerah parung bogor.. kira- kiralebih prospek pedaging apa peterlur yah..! mhn sarannya..!

  142. saya punya kelompok tani, dan ingin mengembangkan usaha ternak bebek/entok namun sampai saat ini belum punya rekanan yang siap menampung hasih ternak tersebut, apabila ada yang mau keja sama dengan kelonpok kami maka hubungi email saya kangdadang2003@gmail.com atau Hp 08172359162 lokasi bandung barat

  143. 081348972201
    saya berminat usaha ternak bebek,tempat saya di kalsel.kira2 pemasaran yang tepat gimana?dan bagaimana supaya pemasaran tembus ke luar negeri(export}?mohon saran dan infonya ke alamat email tonoagung@gmail.com
    terimakasih.

  144. apa ada perternak bebek di bogor, saya butuh bebek untuk konsumsi dan di jual hidup ….minta infonya 081331372141

  145. Para sahabat ternak indonesia,tetap semangat. .
    Saya butuh bebek siap telur 200ekor untuk bulan july 2010 nanti. .ada yang berminat untuk mensuplay?ni no hp q..085229616295.alamat saya ada di dsn Sepang rt2/rw2,ngadirojolor,wonogiri,jateng

    Terimakasih telah mengunjungi virtual office kami www.bisnisukm.com
    Penjelasan telah kami kirimkan melalui email.

    Salam Sukses

    Terimakasih

  146. Saya mencari bebek afkir dengan berat min 1.4 kg,,,,,,
    hubungi saya 081317769398
    herman,,,,,
    terimakasih,,,,

  147. Rencna sy mau beternak bebek petelur. Sy g tau sama sekali tentang bebek. Sy domisili Riau. Tlg info bebek krim ke email ku abdrahman46@yahoo.com or 081268111455, trimksh.

  148. terima kasih atas informasi yg sanagt berguna ini…

    saya mau memeulai bisnis ternak bebek ini.. mohon doanya…

  149. saya menawarkan
    bebek muda hidup berat 1,5 kg Rp 23,000/ ekor
    bebek muda karkas berat 1 kg Rp 25.000 / ekor
    dod umur 5 hari
    betina Rp 5.500/ekor
    jantan Rp 3.000/ekor
    bagi yg berminat silahkan email di bramsmesti@yahoo.co.id

  150. sy tinggal di cikarang, sedia bebek potong berat hidup -/+ 1.3 kg . siap supplai 500 ekor/hari ,harga Rp 24,000/ ekor. 021 3733450 – 081231381877

  151. Saya butuh bebek afkir 1000 ekor per hari dengan berat 1.5 kg/ekor, dan bibit super 1000 ekor / minggu, jika ada hubungi saya di 021-99442860 dan 021-37353921

  152. Saya butuh :
    – Bebek apkir yang berat hidupnya min 1.8 Kg
    – Bebek muda yang berat hidupnya min 1.3 Kg
    Siapa yang bisa nyuplai saya, keduanya diatas saya butuh banyak perhari 500 ekor kalau bisa.
    Domisili saya di bekasi Call me 02191701818, 02199628138.
    Saya tunggu secepatnya

  153. saya menyediakan bebek siap potong 500 / hr usia 2-3 bln. beralamat d bandung barat. bagi yang berminat hub hp 08811448367 – 081912226505.terima kasih…

  154. dengan adanya kumpulan responden ini saya lebih bersemangat untuk beternak itik.dan saat ini saya sdh menjalankan ternak itik skala rumahan.dengan langkah awal 50 ekor dengan pakan dedak,ampas kelapa,dan beras tumbuk.dengan 3 jenis kandang sesuai umur itik.dan jenis itik yng saya pelihara adalah itik alabio.krn itu saya membuat kolam.agar itik bisa berenang dan menjaga suhu tubuh. semoga kita bisa saling bertukar pengalaman agar sukses dalam berternak itik. DIDIN,BANJARMASIN. no hp.081351508004

  155. 081914600026
    pak apa ada pengepul bebek pedaging skala besar untuk daerah jogja?
    saya berminat beternak bebek pedaging, tp masih bingung di mana pemasaranya kalau sudah panen nanti

  156. jual bebek 300 khusus medan siapa yang butuh khusus medan serta harga cocok deal ,ok hub 081361178056

  157. kami membutuhkan supply bebek entok
    spec yang diminta max 1.6kg atau kebawah
    kapasitas kami 1000 ekor/minggu
    posisi kami di jawa tengah
    jika anda ingin menghubungi kami silahkan
    di 087832333301 atau email si passtiga@gmail.com

  158. Ass.
    saya bertempat tinggal di gresik Jawa Timur, kebetulan ada rencana beternak bebek pedaging tapi saya bingun dimana cari bibitnya, tolong kalau ada yang tahu bisa hubungi 081331473900, kalau bisa tidak terlalu jauh dari gresik

  159. saya br akan mulai mencoba berternak bebek petelor bebek yg gmana yg paling bagus dan di mana sy bs mendapatkannya trus harganya? bebek yg kira2 3-4 bulan lg sdh menghasilkan telor.
    sy brada di jimbaran denpasar
    hub ; 085883198356

  160. Maap numpang Promosi;
    Saya sedia Bran Pollard, obat-obatan untuk bebek, vitamin dan mineral.
    Silahkan yang tinggal di Banyumas, Cilacap, Brebes dan Tegal datang ke toko kami di Barat kantor pos Ajibarang Kulon Banyumas.
    Atau kontak 085221481571.
    Trimakasih.

  161. Ass.wrwb
    kalo ada yang tau bibit itik tiktok atau peking duck dimana saya bisa mendapatkannya..?
    saya tinggal di banyuwangi.. saya beternak itik pedaging secara intensiv.. sementara ini yang saya pelihara bibit itik mojosari..
    dan kalo ada yang berminat untuk membeli produk kami hub di 087857331940
    terimakasih… wassalam

  162. Saya mau beli bibit itik petelur betinanya 1000 jantan 100 dan telur tetas 1000. kirim ke majalengka desa talaga cirebon, bagaimana pembayaranya berapa lama dan berapa harus saya bayar, saya di no. 083897113306 atau 081210072177 hermawan

    Terimakasih telah mengunjungi virtual office kami http://www.bisnisukm.com
    Penjelasan telah kami kirimkan melalui email.

    Salam Sukses

    Terimakasih

  163. Saya mau beli bibit itik petelur betinanya 1000 jantan 100 dan telur tetas 1000. kirim ke majalengka desa talaga cirebon, bagaimana pembayaranya berapa lama dan berapa harus saya bayar, saya di no. 083897113306 atau 081210072177

    Terimakasih telah mengunjungi virtual office kami www.bisnisukm.com
    Penjelasan telah kami kirimkan melalui email.

    Salam Sukses

    Terimakasih

  164. dari sejak dulu utk berternak bebek. identik dengan yang nama nya keong atau bekicot. maka saya siap menyediakan keong mas tersebut dengan jumlah besar
    hub :
    085320052892

  165. untuk bebek pedaging dimana dapat memperoleh bibid untuk wilayah jogja dan karang ayar, terus berapa lama pemeliharaan hingga bisa dipanen? terimakasih

  166. gimana cara menanggulangi bebek yang setres dan tidak mau bertelor,padahal barusatu tahun memelihara?

  167. untuk para peternak/ supplier bebek karkas, saya mandiri farm sedang mencari mitra yg dpt mensupplie bebek karkas minimal bobot 8ons kepala,jeroan&kaki tidak termasuk ditimbang, bebek hidup potong 1,3-1,4… apabila ada yg minat menjadi mitra, mohon untuk contact : 021-98914327 (kiki)
    0813-17309375

  168. kl peternakan saya sukses saya bingung mau jual kemana hasilnya.. tolong donk kasitau bandarnya siapa yg mmau beli…02190457358&02177829738

  169. Saya membutuhkan bebek entok sampai seribu ekor dimana saya bisa dapatkan infonya hub saya di No. 08123736791 bisa diemailkan ke Ikhwan.wajdich@gmail.com harga bebek tersebut ke saya

  170. Saya membutuhkan bebek entok sampai seribu dimana saya bisa dapatkan infonya hub saya di No. 08123736791 bisa diemailkan harga ke saya

  171. Saya ingin memanfaatkan lahan di belakang pabrik, saya berfikiran untuk beternak bebek, manakah yang lebih prospektif bebek pedaging apa bebek petelur?
    Saya tinggal di Jepara Jawa Tengah..
    dimana saya bisa dapat informasi lebih lanjut? Bibit dan pemasarannya?
    Terima Kasih.

    08122526535

  172. saya joko dimana saya bisa dapat bibit itik petelu di medan – sumatra utara ,hp 0813 76 51 50 53

  173. saya berminat dan ingin skali berternak bebek, saya btuh bebek DOD jantan untuk pedaging. kira2 dmn saya bisa dapatkan dan brapa harganya..????
    domisili saya di cileunyi bandung,,

    no telp : 02291604013
    085722383284
    mohon bantuannya,dtunggu kabar secepatnya…..!!!!!
    wassalammualaikum…..

  174. saya minat dengan usaha ini tlng kasih tau dmana saya bisa dapat bibit yang baik daerah semarang.
    no hp :
    08995800952

  175. saya butuh bebek hidup, dengan berat minimal 1,5 kg (belum d kasih makan) atau bebek afkir hidup, saya butuh 500 ekor klo bisa per hari,,,,
    klo tidak bisa perhari jg tidak apa-apa,,,
    klo tidak ada 500 ekor,,minimal 300 ekor juga tidak apa-apa,,,
    saya mau beli dengan harga Rp.27.000,-/ekor, bebek sudah sampai di karawang, jabar,,,
    kalau ada, silahkan hubungi saya : 08811920038
    trimakasih,,,,

  176. selamat siang,

    saya mau usaha ternak bebek petelur, saya tinggal di daerah legok, tangerang – banten. ada yang bisa info ke saya di 0817877158. email. mulyanto_nurhalim@yahoo.com

  177. Saya butuh bebek yg siap bertelur kira2 1000 ekor.kalo ada yg punya silahkan hubungi saya via email tanmeryati@yahoo.co.id atau 081906660001 dengan mery.ditunggu segera

  178. saya minat berternak bebek tapi untk mencari bibit di dairah kediri dmn ya?trs jenis bibit baru netas satu biji brapa harga nya? mohon peternak yg sdh sukses aku ksh tips nya. sbelum nya makasih banyak.

  179. Saya akan memulai beternak bebek pedaging setelah mem-banding2kan dgn usaha lain, maka saya putuskan utk usaha bebek pedaging. Saya butuh utk indukan bebek dara umur berkisar 5 bulan yg menjelang bertelur 400 ekor betina + 40 ekor pejantan, mohon info saya bertempat tinggal di Bekasi. Hubungi saya Hp 0811 949 779, 0818 949 779,.

  180. Saya akan memulai beternak bebek pedaging setelah mem-banding2kan dgn usaha lain, maka saya putuskan utk usaha bebek pedaging. Hp 0811 949 779, 0818 949 779.

  181. saya baru mau ternak bebek potong tp bingung cr pembeli didaerah surabaya atau gresik. klu ada yang mau dimana menghubungi?

  182. slamat sore Pak/Ibu, sekarang saya telah memegang distributor 1 jenis makanan dan saya mau memperluas bisnis saya dlm penjualan bebek. Jadi saya sedang mencari bebek yg telah siap di potong dan dibersihkan bulunya dan siap dipasarkan di luar kota. saya mengharapkan bantuan informasi dari rekan skalian yg mengetahui dimana dpt membeli bebek tersebut? dalam jumlah container (berhubung kuantitas yg diperlukan dan lokasi yg jauh sangat diharapkan peternakan dr pabrik dan dibekukan serta pengangkutan yg menunjang) trima kasih
    jika ada supllier yg bs membantu sb email ke alamat: minnie_tan@yahoo.com

  183. mau nanya tempat penampungan bebek potong untuk kawasan yogyakarta/DIY
    NO TELP : 08122799815 / 0274-6627800

  184. Apa benar perubahan pakan (jenis pakan) pengaruh terhadap penurunan produksi telor dan bahkan bebek tidak prduktif?

  185. assalamu’alikum…
    sebelumnya makasih banyak. mau nanya nich….. pak, kalo bebek ternak di daerah lampung tengah (tepatnya : kalirejo/pringsewu)di daerah mana ya saya pingin banget bisnis ini, trus harga yg kira2 umur 1-2 minggu berapa per ekor (bebek yg untuk bertelur)..???
    kalo ada bisa hubungi saya di no ini.
    No Hp :087885751903
    terima kasih pak

    wassalamu’alikum…

  186. untuk para peternak/ supplier bebek karkas, saya mandiri farm sedang mencari mitra yg dpt mensupplie bebek karkas minimal bobot 9ons kepala,jeroan&kaki tidak termasuk ditimbang… apabila ada yg minat menjadi mitra, mohon untuk mengirimkan penawaran harga ke mandirifarm@yahoo.com
    terima kasih..

  187. Saya butuh :
    – Bebek apkir yang berat hidupnya min 1.8 Kg
    – Bebek muda yang berat hidupnya min 1.3 Kg
    Siapa yang bisa nyuplai saya, keduanya diatas saya butuh banyak perhari 300 ekor kalau bisa.
    Domisili saya di bekasi Call me 081213017789, 02199463189.
    Saya tunggu secepatnya

  188. buat sodara azzepblog@gmail.com kami dari pwt juga sedang berusaha beternak bebek anda bisa hub. ali no hp 081 2266 0064 alamat desa Pasir Wetan RT 3 / 3 Kec. Karanglewas ok tak tunggu atensine t.q

  189. saya di dumai, mau nanya sama kawan2 nih.dimana saya bisa mendapatkan bibit bebek petelor atau pedaging yang dekat dengan dumai _ riau. 08127502299.

  190. saya ingin memelihara bebek potong,beberapa harga bibitnya,berapa biaya untuk membeli pakannya,berapa luas untuk memelihara bebek,setelah besar adakah penampungnya,berapa biaya investasi bisnis bebek daging keseluruhan.0812131889040

  191. saya membutuhkan bebek 200 ekor / hr, yang beratnya 9 ons, kira2 harga / ekor brp terima di bandung ? hub. 0852 2131 7575

  192. Terima kasih saya bisa menambah Informasi seputar bisnis.
    Saya ingin tahu :
    1.Dimanakah bisa memperoleh Telur Bebek/Itik untuk Bibit Penetasan ?
    2.Dimanakah bisa mendapatkan Bebek Bayah siap telur ? ( Bebek Alabio )

    Sekian atas bantuannya terima kasih banyak

    Terima Kasih

    ( Wilujeng Abadi )
    Hp:081585160560 or 021-68172242

  193. kami butuh telor tetes kalau ada tolong hubungin,08199118893.dan berapa harganya sampai alamat di serang banten

  194. saya tertarik usaha bibit bebek pedaging, tapi masih bingung soal pemasarannya, konsumen daerah jabodetabek, jawa barat, ditunggu 085221309131

  195. saya berniat usaha menetaskan telur bebek untuk bebek pedaging, tapi masih bingung soal pemasarannya,, konsumen sekitar jawa barat, ditunggu 085221309131

  196. Usaha kami saat ini dalam per “bebek” an skala menengah, meliputi : breeder , hetcher & pembesaran sdh & sdg berjalan lumayan di daerah pantura Jateng, kami rencanakan moving ke Jabodetabek utk mendekati pasar yg lebih besar. Utk itu kami sedang mencari partner guna merealisasikan rencana tsb. Kapasitas hetchery kami saat ini +/- 10.000 ekor DOD per bulan. Kalau ada yg berminat utk kerja sama dpt hub saya di : 0811875614.

  197. Kami Distributor/Agen Konsentrat bermerk pabrikan untuk Sapi (sapi perah prot. min. 16% & sapi potong prot. min. 13.5%) & Bebek (bebek petelur prot. min. 38%, bebek potong prot. min. 38% & prot. min. 25%) & bahan pakan campurannya (bekatul + jagung + singkong) harga murah, negosiable, suply rutin, bisa kontrak, barang indent -+ 4 hari dari pemesanan, dijamin anda akan tertarik. Hub. 022-76123379

  198. Jual konsentrat untuk bebek potong prot. min. 38% dan protein min. 25% untuk dicampur lagi dengan bekatul, jagung, singkong dll. harga murah, dijamin anda tertarik. hub. 022-76123379

  199. saya tinggal di purwokerto..rencananya saya mau usaha bebek petelur..Namun saya bingung untuk memperoleh bebek yang siap atau mendekati siap telur..
    rencananya mau buka blan maret nanti,,,mungkin dari teman – teman ada yang bisa bantu saya…Untuk tahap pertama saya coba 50 ekor dulu…kalo ada yang bisa bantu yang dekat dengan purwokerto tolong di email aj…(azzepblog@gmail.com)….

    makasih banyak sebelumnya…tetap semangat..

  200. Bebek saya duburnya banyak yang sering keluar dan ada yang nggak bisa masuk lagi (Jw. : dobol), Penyebabnya apa dan bagai mana mengatasinya! Thank.

  201. saya lagi ada permintaan bebek 100 ekor per hari untuk sebuah restauran di jakarta apakah ada penyuplainya ?trs kalo ada dimana sama siapa?no hp.081382103438

  202. Secara ekonomi manakah yang lebih menguntungkan? bebek petelur atau pedaging? apakah ada penampug khususnya di jogja.terimlasih. Encang 08174115010.

  203. menawarkan konsentrat MURAH !! yang telah uji lab. riset & teknologi, untuk bebek pedaging & petelur, 20-30% lebih murah dari konsentrat pabrikan, kualitas tidak kalah dari konsentrat pabrikan, komposisi & bahan yang digunakan lebih banyak & lengkap, berproduksi maksimal untuk bebek petelur, & lebih cepat besar & berat untuk bebek pedaging, mengurangi bau kotorannya, karena kami telah mencobanya pada peternakan kami. KHUSUS DAERAH JAWA BARAT. bila berminat hub. 022-76123379 lokasi Bandung

  204. “dulu saya membaca info ini langsung mencoba beternak bebek potong tapi skrg malah bingung pemasarannya. Bisa membantu…. ? Skrg saya ternak kurang lebih 300 ekor..
    081802735123”

    pak budi Hutomo kenapa tidak coba untuk mengolahnya sendiri misalkan sambil ternak dan juga memasak menjadi bisnis kuliner.
    klo boleh saya tahu berapa harga yang bpk tawarkan ?

  205. dulu saya membaca info ini langsung mencoba beternak bebek potong tapi skrg malah bingung pemasarannya. Bisa membantu…. ? Skrg saya ternak kurang lebih 300 ekor..
    081802735123

  206. saya minat untuk bisnis bebek ini…? tapi untuk pemasarannya apakah masih terbuka lebar?? dan klo memang peluangnya luas…dmna fokus pemasarannya??
    085714554816

  207. saya tertarik dengan bisnis bebek. Saya ingin tahu dimana saya bisa mendapatkan atau membeli mesin untuk penetes telur dan berapa harganya? terima kasih.

  208. 081388453081.
    Mas misalnya pakannya saya beri bekatul dan campuran 511.kira2 efisiennya perbandingannya berapa ya mas..? Thx

  209. saya tertarik untuk usaha bebek, harga per ekor bebek kisaran berapa ?dan kebetulan saya tidak waktu untuk memelihara sendiri,apakah efektif jika pemeliharaannya saya titipkan kepada org lain yg mampu dan bgmana bagi ahsilnya?

  210. saya tertarik dg usaha ini tp aga bingung penjualan hasil untuk bebek pedaging.
    apakah ada bandar yg menampungnya ?

Komentar ditutup.