aneka-ide-usaha-minuman-kekinian

Peluang Usaha Minuman Kekinian

Produksi Minuman Kekinian

Hal pertama yang harus kamu lakukan ketika memulai usaha minuman kekinian adalah menentukan jenis minuman kekinian yang akan kamu tekuni: apakah minuman kopi, minuman jus atau bahkan thai tea? Pastikan pula jika kamu sudah mempelajari resep pembuatan dan yang penting adalah melakukan percobaan terlebih dahulu sehingga sudah tahu takaran pasti ketika meracik minuman tersebut.

Contohnya saja ketika kamu memilih usaha minuman jus buah sehat dan segar. Kamu harus mempersiapkan beberapa hal agar jus buatanmu tidak membosankan. Jika biasanya hanya disajikan 1 jenis buah dengan campuran susu kental manis dan gula. Nah untuk membuatnya lebih menarik kamu bisa mix beberapa buah segar dengan yogurt dan madu. Tujuannya juga agar vitamin dan nutrisi yang dikonsumsi dalam 1 gelas jus lengkap.

Resep Jus Buah Mix

Berikut ini ada beberapa jenis resep jus buah mix yang paling cocok dipadu padankan.

  • jeruk, pisang, nanas dan yogurt
  • apel, pir, jeruk dan yogurt
  • blueberry, raspberry dan yogurt
  • strawberry, semangka dan yogurt
  • jeruk, wortel dan yogurt

  • mangga, pepaya, dan yogurt
  • strawberry, apel, tomat dan yogurt
  • pisang, strawberry, sayur kale dan yogurt
  • kiwi, nanas, brokoli dan yogurt
  • timun, sayur kale, seledri, dan yogurt

  • kiwi, nanas, pokcoy dan yogurt
  • semangka, pir, apel, yogurt
  • pisang, apel, sayur kale dan yogurt
  • blueberry, pisang, sayur kale dan yogurt
  • kiwi, wortel, sayur pokcoy, dan yogurt

  • peach, pisang, sayur kale, pokcoy dan yogurt
  • mangga, pisang, sayur pokcoy, wortel dan yogurt
  • seledri, pisang, kiwi, dan yogurt
  • semangka, pepaya, pir, yogurt
  • apel, seledri, mangga, yogurt

  • seledri, nanas, pir, yogurt
  • semangka, pepaya, apel, yogur
  • pepaya, tomat, apel, yogurt
  • bit, pepaya, yogurt
  • pepaya, nanas, semangka, yogurt

  • semangka, pepaya, mangga, yogurt
  • tomat, mangga, semangka, yogurt
  • pepaya, mangga, semangka, yogurt
  • pisang, pepaya, mangga, yogurt
  • semangka, apel, mangga, yogurt

  • pepaya, apel, pir, yogurt
  • jeruk, wortel, bayam, yogurt
  • bit, jeruk, strawberry, yogurt
  • Strawberry, kiwi, jeruk, yogurt
  • Nanas, belimbing, jeruk, yogurt

Pastikan kamu sudah menyiapkan dan mempelajari menu inovasi yang akan kamu jual. Jika semua varian rasa sudah kamu coba pelajari dan rasanya sudah sesuai kini tinggal masuk pada proses selanjutnya, yaitu menyiapkan bahan dan peralatan yang digunakan. Peralatan yang dibutuhkan adalah blender, pisau, toples, gelas plastik, sedotan plastik besar, dispenser, galon, tempat sampah, kemasan.